Header Ads

Cara Membuat Logo Shopee di Coreldraw

Coreldraw : Logo Shopee

Langkah 1 : Buatlah persegi menggunakan Rectangle tool.


Langkah 2 : Buatlah sisi persegi menjadi lengkung menggunakan Shape tool di menu Round Corner. 



Langkah 3 : Lalu copy, setelah klik kanan dan pilih Convert to Curves.


Langkah 4 : Setelah itu kita ubah sisi menggunakan Shape Tool seperti berikut. 


Langkah 5 : Setelah kita membuat sebuah lingkaran menggunakan Ellipse Tool.


Langkah 6 : Setelah itu kita copy dan posisikan seperti ini, 


Lalu kita klik Combine (Ctrl + L ).


Langkah 7 : Setelah itu buatlah sebuah persegi panjang menggunakan Rectangle Tool. 


Langkah 8 : Posisikan seperti berikut, 


Setelah itu kita Select dan pilih Trim. 

Lalu persegi panjang nya di delete/dihapus.

Langkah 9 : Lalu kita posisikan seperti berikut. 


Setelah itu kita beri warna menggunakan Smart Fill tool. 


Lalu kita select dan pilih Outline width, lalu pilih None.


Langkah 10 : Setelah itu kita buat teks " S " dan beri warna orange. Lalu posisikan seperti berikut. 


Sekian Tutorial dari saya, jika ada kesalahan saya minta maaf. Terima kasih 







Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.