Header Ads

Cara membuat logo Google drive di Coreldraw

Coreldraw : Logo Google Drive 

Langkah 1 : Buatlah segitiga menggunakan Polygon tool.


Langkah 2 : Duplikan menjadi 3 bagian dan posisikan seperti ini. 


Langkah 3 : Buatlah garis menggunakan 2-Point Line tool seperti ini.


Langkah 4 : Lalu hapus garis menggunakan Virtual Sigment Delete tool seperti ini.


Langkah 5 : Beri warna menggunakan Smart Fill tool seperti ini.


Langkah 6 : Blok semua dan klik Outline Width menjadi none. 


Langkah 7 : Lalu beri text "Google Drive" menggunakan font Arial Black atau selera kalian. 


Langkah 8 : Lalu Export to JPEG 





Terima kasih, Jangan lupa share ke teman kalian
Semoga bermanfaat. 



Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.